Prediksi Ending The Interest of Love di Episode 15 dan 16, Sang Su Menikah dengan Mi Kyung?

- Selasa, 7 Februari 2023 | 12:25 WIB
Drama the interest of love (Sumber: Instagram/@jtbcdrama)
Drama the interest of love (Sumber: Instagram/@jtbcdrama)

JAKARTA, Klikaktual.com - Drama Korea The Interest of Love menyisakan 2 episode terakhirnya minggu ini.

The Interest of Love akan menayangkan episode 15 dan episode 16 pekan ini.

Banyak netizen merasa penasaran dengan akhir kisah The Interest of Love. Kepada siapa Sang Su melabuhkan cintanya??

Alih-alih berharap kisah Su Young mendapatkan ending yang bahagia, banyak netizen justru berharap dan berspekulasi bahwa ending drama ini akan sama seperti di novelnya. Dimana Sang Su akhirnya justru menikah dengan Mi Kyung.

Baca Juga: Kode Redeem Free Fire Selasa 7 Februari 2023, Ayo Klaim Hadiah Spesial

Sebelum menonton 2 episode terakhir drama The Interest of Love, berikut prediksi ending yang mungkin terjadi pada Sang Su, Su Young dan Mi Kyung.

Pada ending episode 14 lalu, membuat penggemar geram lantaran Ahn Su Yeong (Moon Ga Young) pergi meninggalkan semuanya dan mengundurkan diri dari Bank KCU.

Padahal Ahn Su Yeong berhasil pindah dari cabang Yeong Po dan naik jabatan.

Penonton hmsepertinya harus menyiapkan hati jika pada akhirnya Sang Su justru melabuhkan cintanya pada Mi Kyung.

Baca Juga: Contoh Teks MC Isra Miraj 2023 untuk Tingkat SD, SMP, SMA, Lengkap dengan Susunan Acara

Pasalnya foto yang menunjukkan Sang Su dan Mi Kyung dalam balutan busana pernikahan pun telah beredar.

UNtuk mengetahui jawabannya, saksikan 2 episode terakhir The Interest of Love pada 8 dan 9 Februari 2023 di Netflix dan juga JTBC.

Editor: Ida Ayu Komang

Tags

Terkini

X